Kembali
Project Icon

VERA CLI

Tentang Project: VERA CLI adalah sebuah asisten command-line berbasis Python yang dirancang untuk memberikan berbagai utilitas langsung dari terminal. Proyek ini menggunakan sistem modular sehingga fitur baru dapat ditambahkan tanpa mengganggu fungsionalitas yang sudah ada.

Screenshot Project

Penjelasan: VERA CLI memiliki beberapa fitur utama, seperti:

• Downloader media dari YouTube, TikTok, Pinterest (format mp4, mp3, jpg)
• WhatsApp profile scanner untuk melihat foto profil berdasarkan nomor
• Informasi cuaca real-time dengan input lokasi
• Quiz engine interaktif di terminal
• ASCII banner generator untuk personalisasi CLI
• Sistem parsing prompt dan persona tuning

Proyek ini dibangun dengan Python 3 dan memanfaatkan library seperti yt-dlp, requests, BeautifulSoup4, dan selenium. VERA CLI bersifat cross-platform (Linux, Termux, Windows) serta dirilis dengan lisensi MIT.

Lihat di GitHub Unduh Source Code